Visi dan Misi
VISI
Lembaga Pemeriksa Halal Universitas Jenderal Soedirman
Menjadi lembaga pemeriksa halal yang profesional, terpercaya, dan berdaya saing dalam mendukung industri halal nasional dan global berdasarkan nilai-nilai keilmuan, integritas, dan keberlanjutan.
MISI
Lembaga Pemeriksa Halal Universitas Jenderal Soedirman
- Menyelenggarakan pemeriksaan kehalalan produk secara profesional, independen, dan sesuai dengan standar yang berlaku.
- Mengembangkan penelitian dan inovasi dalam bidang kehalalan untuk mendukung industri halal yang berkelanjutan.
- Meningkatkan kompetensi sumber daya manusia dalam bidang pemeriksaan dan sertifikasi halal melalui pelatihan, sertifikasi, serta kerja sama dengan berbagai pemangku kepentingan.
- Memperkuat sinergi dengan pemerintah, industri, dan masyarakat dalam membangun ekosistem halal yang transparan dan berdaya saing.
- Menjadi pusat informasi dan edukasi halal bagi akademisi, pelaku usaha, dan masyarakat guna meningkatkan kesadaran dan kepatuhan terhadapĀ regulasiĀ halal.
